Prediksi Bola Lokomotiv Moscow Vs Rubin Kazan 16 Juli 2019

Prediksi Bola Lokomotiv Moscow Vs Rubin Kazan 16 Juli 2019

Duel dua klub besar di Russia terjadi di laga pertama kompetisi Russian Premier League musim 2019/2020. Lokomotiv Moscow akan menjamu Rubin Kazan di Lokomotiv Stadium, 16 Juli 2019,Selasa dinihari. Kemenangan di laga pertama tetap menjadi target yang wajib bagi kedua tim yang bertanding. Lokomotiv Moscow lebih di unggul kan di laga ini selain bermain di kandang, kualitas dan persiapan tim di nilai lebih baik daripada Rubin Kazan. Potensi kejutan bisa saja terjadi di laga ini meski kecik kemungkinan tersebut.

Kondisi Tim Lokomotiv Moscow

Lokomotiv Moscow klub besar di kompetisi Russia ini baru saja merebut gelar Russian Super Cup mengalahkan juara Russia Premier League musim lalu Zenit St Petersburg dengan skor tipi 3 – 2. Meski sempat tertinggal dulu dengan skor 2 – 1 Lokomotiv Moscow mampu menunjukan mental bertanding yang kuat dengan membalikkan keadaan melalui 2 gol dari pemain pemain andalan tim Aleksei Miranchuk, kemenangan yang sangat berharga bagi Lokomotiv Moscow setelah di dua laga final sebelum nya gagal. Musim ini Lokomotiv Moscow memasang target menjadi juara Russia Premier League. Pekan pertama bertemu Rubin Kazan seluruh tim tentu telah siap dan optimis bisa kembali meneruskan perfoma tim dengan meraih tiga poin pertama di musim ini. Fyodor Smolov di musim lalu tidak terlalu banyak mencetak gol di laga ini tetap menjadi andalan tim di posisi ujung tombak di dukung dua kakak beradik yang mengisi posisi lini serang tim Anton Miranchuk dan Aleksei Miranchuk. Dukungan publik yang datang ke stadion tentu menambah semangat dan motivasi para pemain dalam memberi senyum di akhir laga bagi pendukung nya.

Kondisi Tim Rubin Kazan

Rubin Kazan yang di musim lalu finish di posisi 11 tentu bukan sebuah pencapaian yang bagus bagi klub. Peraih dua gelar Russian Premier League pada tahun 2008 dan 2009 di musim ini cukup mendatangkan pemain di setiap sektor lini tim nya pemain seperti Zurab Davitashvili dan Khvicha Kvaratskhelia serta center back Konstantin Pliev. Sebuah laga berat sudah harus di hadapi oleh Rubin Kazan dengan bertandang ke Lokomotis Stadium. Laga yang cukup membuat tim nya kewalahan setiap bertemu Lokomotiv Moscow. Pelatih Roman Sharonov tentu berusaha menerapkan startegi terbaik nya demi meraih poin pertama nya di musim ini. Pemain baru Evgeni Markov besar kemungkinan akan di turunkan sebagai ujung tombak tim di laga ini dengan di dukung Vyacheslav Podberezkin dan Zurab Davitashvili dalam mendapat peluang bagi Rubin Kazan di pertahanan tuan rumah. Bisa meraih 1 poin di laga pertama ini menjadi poin berharga melihat kualitas kedua tim berbeda jauh di musim ini.

Perkiraan Line Up Lokomotiv Moscow (4-2-3-1)

1 Guilherme

2 Zhivoglyadov – 27 Cerqueira – 14 Corluka – 31 Rybus

7 Krychowiak – 6 Barinov

17 Zhemaletdinov – 59 Aleksei Miranchuk – 7 Anton Miranchuk

9 Smolov

Perkiraan Line Up Rubin Kazan (3-4-2-1)

1 Volk

80 Sorokin – 3 Pliev – 5 Uremovic

69 Stepanov – 10 Konovalov – 6 Bashkirov – 33 Danchenko

7 Podberezkin – 21 Kvaratskhelia

20 Markov

Rekor Pertemuan

10-05-2019 Lokomotiv Moscow 4 – 0 Rubin Kazan

06-03-2019 Rubin Kazan 0 – 1 Lokomotiv Moscow

05-12 2018 Lokomotiv Moscow 1 – 0 Rubin Kazan

11-11-2018 Rubin Kazan 0 – 0 Lokomotiv Moscow

02-12-2017 Lokomotiv Moscow 1 – 0 Rubin Kazan

Persentanse peluang menang Lokomotiv Moscow (48%) Draw (28%) Rubin Kazan (24%)

Prediksi Ball Possession Lokomotiv Moscow (55%) – Rubin Kazan (45%)

Prediksi Skor

Lokomotiv Moscow 3 – 1 Rubin Kazan

Anda mungkin juga suka...